Beriman kepada takdir memiliki keterkaitan sangat erat dengan iman kepada Allah Rabb semesta alam. Beriman kepada takdir di bangun di atas keimanan yang benar tentang Dzat Allah Subhanahu wa Ta’ala serta nama dan sifat-Nya. Iman kepada takdir adalah masalah keimanan seorang hamba kepada Rabb-nya. Berikut adalah hikmah dan faedah beriman …
Selengkapnya »SILSILAH ARBA’IN NAWAWIYYAH (HADITS – 5)
Dari Ummul Mukminin Ummu Abdillah ‘Aisyah radhiyallahu ‘anha, Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda: Barangsiapa yang membuat-buat hal yang baru dalam urusan kami (ibadah) yang tidak ada dasarnya dari agama maka perbuatan itu tertolak. (Diriwayatkan oleh Al-Bukhari dan Muslim) Dalam salah satu riwayat Muslim disebutkan: Barangsiapa yang melakukan suatu amal …
Selengkapnya »Iman Kepada Hari Akhir
Hari akhir yang disebut juga dengan hari kiamat adalah ketika tidak ada hari lagi setelahnya, ketika manusia dibangkitkan lagi menuju kehidupan yang kekal abadi, baik dalam kenikmatan maupun dalam azab yang pedih. Kita harus beriman pada kebangkitan setelah kematian. Allah Ta’āla membangkitkan orang-orang yang mati, ketika itu Malaikat Israfil meniupkan …
Selengkapnya »10 Tips membersihkan Jiwa.
Allah ﷻ telah menyebutkan dalam surat as-Syams bahwa manusia terbagi menjadi dua, ada manusia yang menyucikan jiwanya dari sifat-sifat buruk maka mereka adalah orang-orang yang beruntung. Dan ada orang yang mengotori jiwanya dengan sifat-sifat buruk dan mereka adalah orang-orang merugi. Jika kita ingin menjadi orang yang beruntung maka kita harus …
Selengkapnya »SILSILAH HADITS ARBA’IN NAWAWIYAH
HADITS PERTAMA Dari Amirul Mukminin, Abu Hafsh ‘Umar bin Al Khotthob radhiyallahu’anhu, beliau berkata : Aku mendengar Nabi shallallahu alaihi wa sallam bersabda : “Sesungguhnya amal itu dinilai berdasarkan niatnya, dan sesungguhnya pahala yang diperoleh seseorang sesuai dengan niatnya. Siapa saja yang niat hijrahnya menuju Allah dan RasulNya maka dia …
Selengkapnya »Peran Ushul Fiqh Dalam Meluruskan Akidah
Kita sering mendengar bahwa ilmu ushul fikih adalah ilmu yang ada keterkaitan atau hubungan dengan ilmu akidah atau lebih tepat lagi ilmu kalam, karena tidak sedikit ilmu kalam yang masuk dalam ilmu ushul fikih. Kita tahu ilmu kalam pun tidak lepas dari banyak perbincangan di kalangan ulama tentang bahayanya, karena …
Selengkapnya »Kapan Kita Harus Diam?
Rasulullah shallallāhu ‘alaihi wasallam memberikan petunjuk kepada kita, hendaknya kita berkata baik, kalau tidak maka diam, karena ini adalah ciri seorang yang beriman kepada Allah dan Hari Akhir. عن أبي هريرة -رضي اللّه عنه- عن رسول الله صلى الله عليه وسلم قال: من كان يؤمن بالله واليوم الآخر فليقل خيرًا …
Selengkapnya »Haruskah Semua Larangan Ada Solusi Penggantinya?
Ketika kita mengingkari suatu kemungkaran, terkadang atau bahkan sering, kita dituntut untuk memberikan solusi yang tepat sebagai ganti dari kemungkaran yang kita ingkari. Nah, apakah ini sikap yang benar ataukah perlu ditinjau ulang? Sebelumnya, perlu diketahui bahwa termasuk hikmah dalam membenahi sesuatu adalah kita buka jalan-jalan yang baik untuk manusia …
Selengkapnya »Belajar Tawadhu’ Dari Syaikh Al-Muallimi
Kisah Pertama: Syaikh Mahmud At-Thanahi dalam kitab “Madkhal ‘ila Tarikh Nasyr Turats Al-‘Arabi” menyebutkan biografi Syaikh Abdurrahman Al-Mu’allimi, beliau menyebutkan kisah tentang beliau (hlm 205): Syaikh Al-Muallimi adalah sosok yang tawadhu’ dan lembut, Ustadz Fuad As-Sayyid (penanggung jawab manuskrip di Dar Al-Kutub Al-Misriyah) menceritakan: Saat aku haji, aku bolak-balik ke …
Selengkapnya »Jawaban Ringkas Ibnu Taimiyah Tentang Obat Penyakit Mematikan
Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah pernah ditanya dengan satu pertanyaan yang sangat agung. Pertanyaannya adalah: Apakah obat bagi seorang yang sudah terjangkit sebuah penyakit, apakah jalan keluar untuk orang yang sudah diliputi racun mematikan, apakah yang harus dilakukan orang yang sudah dikalahkan oleh kemalasan, apakah jalan menuju petunjuk, dan apakah solusi …
Selengkapnya »